-->
Pasang Iklan

Review dan Sinopsis Pinky Promise 2016

Spot Iklan 768x90 120x120 300x250 Tersedia, Hubungi Via Facebook

Jika hidup itu ibarat kopi, mungkin pahit rasanya. Tapi bukan berarti kita tidak bisa berfikir untuk membuat kopi itu menjadi manis untuk dinikmati. Carilah sesuatu yang bisa menjadikan hidup itu menjadi manis, bukankah soal rasa hanya masing-masing dari kita yang menciptakannya?

Selamat menikmati Hidup :-)




Judul Film : Pinky Promise

Sutradara : Guntur Soeharjanto

Produser : Wailan Rotinsulu, Robby Zoriza

Penulis Naskah : Ginatri S. Noer

Genre : Drama

Tayang : 13 Oktober 2016

Rating Sensor : PG-13

Editing Film : Ryan Purwoko

Sinematografi : Satria Bayangkara

Penata Suara : Khikmawan Santosa

Rumah Produksi : MP Pro Pictures
Pemain Film : Agni Pratistha sebagai Kartika Rahayu, Alexandra Gottardo sebagai Baby, Chelsea Islan sebagai Chelsea, Dhea Ananda sebagai Vina, Dhea Seto sebagai Ken, Ira Maya Sopha sebagai Tante Anind, Ringgo Agus Rahman sebagai suami Vina, Maudy Koesnaedi sebagai mama Ken, Gunawan sebagai papa Ken, Derby Romeo sebagai Rama, 

Review :
Sesuai dengan genre Drama, film ini menceritakan lika-liku kehidupan para penderita kanker dan persahabatan yang kuat dari berbagai lapis usia. 

Untuk totalitas akting Agni Pratistha rela membotaki rambutnya demi film Pinky Promise yang menceritakan kisah pejuang kanker.

Film ini menyajikan tentang menghargai dan memaknai hidup dan kepedulian terhadap sesama manusia. 

Sinopsis :
Kegagalan Tika 30 tahun, ingin lari dari kehidupan masa lalunya yang gagal. Bila hidupnya memiliki  warna, maka warnanya adalah abu-abu. Anind adalah orang yang hangat dan penyayang. Energinya muncul dari kepeduliannya pada orang lain. Bila hidupnya diberi simbolisasi dengan warna, maka warna yang pas adalah warna jingga. Tika kini tinggal bersama dengan tante Anind yang membuka sebuah rumah singgah untuk pejuang kanker payudara yang sendirian. Selain merawat tante Anind, juga merawat para pejuang kanker lainnya, Pengalaman di rumah pink akhirnya Tika menemukan makna hidupnya.

Keterangan :

Film yang berjudul Pinky Promise merupakan film produksi garapan perdana studio MP Pro Pictures yang terinspirasi dari Yayasan Love Pink. Pengambilan gambar berlangsung selama tiga minggu di Jakarta dan Jogja.




Lihat Juga : Download Original Soundtrack Pinky Promise
Pasang Iklan
b Comments